Artikel
Sehatkan Gigi, Lancarkan Haji! Temukan Tipsnya di Sini!
Menjalankan ibadah haji merupakan pengalaman spiritual yang sangat penting dan menjadi Impian bagi setiap umat Muslim. Namun masalahnya perubahan lingkungan dan iklim di tanah suci…
Atasi Ngilu & Sariawan di Gigi Berkawat dengan Cara Ini
Sahabat Enzim – Selain merapikan gigi yang berantakan, kegunaan memakai behel juga mengembalikan fungsi gigi untuk lebih optimal dalam mengunyah dan berbicara. Di pekan-pekan awal…
Memilih Pasta Gigi yang Tepat Bagi Pengguna Kawat Gigi
Sahabat Enzim – Cara mudah merawat kesehatan gigi dan mulut adalah menyikat gigi secara rutin. Minimal, dua kali dalam sehari yakni setelah makan dan diutamakan…
Fungsi Air Liur Bagi kesehatan Mulut
Sahabat Enzim – Segala yang diciptakan oleh Allah SWT pasti mempunyai manfaat. Begitu pula dengan air liur. Selama ini kita mungkin hanya berpikir air liur…
Sukses Merawat Gigi Si Kecil Kala Traveling
Membawa anak untuk traveling itu rasanya menyenangkan sekaligus menegangkan. Berikut tips tentang cara merawat gigi si kecil saat traveling. #SehatTanpaBusa
Bahaya Gigi Susu Tak Terawat
Sahabat Enzim – Tidak perlu menunggu hingga dewasa untuk merawat gigi. Sedari kecil, anak-anak harus rajin menggosok gigi tentunya menggunakan pasta gigi yang cocok untuk…
Penyakit dan Gangguan pada Gigi & Mulut
#SehatTanpaBusa Menggosok gigi tidak cukup hanya di lakukan secara rutin tapi juga harus menerapkan cara menggosok gigi yang benar dan melakukan perawatan secara berkala harus di lakukan agar kesehatan mulut dan gigi tetap terjaga.
Cara Sikat gigi yang baik dan benar
#SehatTanpaBusa Menggosok gigi tidak cukup hanya di lakukan secara rutin tapi juga harus menerapkan cara menggosok gigi yang benar dan melakukan perawatan secara berkala harus di lakukan agar kesehatan mulut dan gigi tetap terjaga.
Mencegah Gigi Berlubang
Hi Sahabat Enzim, #SehatTanpaBusa Gigi berlubang atau sakit gigi bisa menyebabkan terganggunya mood dan aktifitas. Gigi berlubang juga bisa dialami oleh anak-anak sampai orang dewasa.…
Bagaimana Memilih Pasta Gigi Yang Baik
Hi Sahabat Enzim, banyak ragam pasta gigi tersedia bagi kita untuk merawat gigi sendiri dan keluarga. Namun dari sekian banyaknya pasta gigi yang ada, berikut…
Biasakan Merawat Kesehatan Gigi dan Mulut
Perawatan Gigi dan mulut harus dimulai sejak dini dengan memperhatikan konsumsi makanan, pembersihan plak dan sisa makanan yang tersisa dengan menyikat gigi dengan pasta gigi…
Jangan Lupa Bawa 5 Barang Wajib Ini Saat Wawancara Kerja
Sahabat Enzim – Sesi wawancara jadi bagian paling penting saat melamar pekerjaan. Hindari munculnya rasa cemas dengan persiapan yang matang dan membawa beberapa barang wajib…
Rahasia di Balik Kesegaran Penyanyi di Atas Panggung
Sahabat Enzim – Cita-cita jadi penyanyi jangan kamu pendam begitu, Sahabat Enzim. Jika ada kesempatan terbuka, apapun bentuknya, layak kamu coba. Percuma dong sudah punya…
3 Cara Pilih Pasta Gigi untuk Pemakai Behel
Sahabat Enzim – Keadaan gigi berantakan, tonggos, renggang, atau gingsul membuat penampilan gigi tak rapi. Keadaan ini bisa membuat orang menjadi kurang percaya diri. Menggunakan…
Terungkap, Penyebab Mulut Terasa Pahit Saat Sakit
Sahabat Enzim – Saat badan kurang sehat, mulut dan lidah biasanya terasa pahit. Akibatnya, makanan lezat yang terhidang di meja makan akan berlalu begitu saja…
Camilan Sehat Buat Anak, Bye-bye Gemuk!
Sahabat Enzim – Punya anak doyan makan memang terlihat lucu dan menggemaskan. Banyak orang tua senang melihat anaknya makan dan membelikan mereka kudapan sesuai yang…
Rajin Gosok Gigi, Mengapa Tetap Rusak?
Sahabat Enzim – Menyikat gigi sehari minimal dua kali wajib dilakukan siapapun termasuk anak-anak. Sikat gigi sebaiknya dilakukan sebelum tidur dan setelah makan, cara ini…
3 Cara Menyenangkan Ajak Anak Gosok Gigi
Sahabat Enzim – Menggosok gigi masih menjadi cara terbaik untuk menjaga kesehatan rongga mulut. Tak hanya orang dewasa, anak-anak mesti dijaga gigi susunya agar pertumbuhan…
5 Gejala Kanker Mulut yang Perlu Kamu Tahu
Sahabat Enzim – Tahukah Anda, setiap jam sebanyak satu orang meninggal dunia akibat kanker mulut. Di Amerika tercatat sekitar 50 ribu orang terdiagnosa kanker mulut…
Kenali Penyebab Mulut Kering
Sahabat Enzim – Tidak sedikit orang menyepelekan masalah mulut kering. Padahal, kondisi ini akan memicu masalah lebih serius bila tak diatasi dengan benar. Mulut kering adalah…
Waspada Gigi Sensitif Akibat Proses Pemutihan Gigi
Sahabat Enzim – Jika dulu sebagian orang pasrah dengan kondisi gigi berwarna kuning dan kusam, kini tren itu sudah berubah. Dengan kecanggihan teknologi, semua orang…
7 Cara Atasi Bau Mulut Busuk
Sahabat Enzim – Apa yang ditakutkan ketika kamu harus berbicara di sekeliling orang? Kamu mungkin akan menjawab bau mulut. Meski penampilan sudah keren dan wangi,…
Awas! 9 Menu Ini Sebabkan Bau Mulut
Sahabat Enzim – Aroma tak sedap yang keluar dari mulut tentu mengganggu saat bertemu dengan orang lain. Bau mulut sering kali membuat orang menjauhi karena…
Agar Gigi Anak Tak Rusak Karena Coklat
Sahabat Enzim – Makanan manis rentan membuat gigi si kecil menjadi rusak. Kandungan gula di dalamnya bisa menutupi enamel gigi. Ditambah dengan adanya bakteri dan…
Bahaya Mengerikan Jika Kita Jarang Sikat Gigi
Sahabat Enzim – Menyikat gigi baiknya dilakukan minimal dua kali sehari. Dokter biasanya menganjurkan untuk menggosok gigi pada pagi hari dan malam sebelum tidur. Namun,…
Ajari Anak Merawat Gigi Biar Tak Cepat Pikun di Hari Tua
Dream – Satu lagi alasan untuk tak meremehkan rutinitas membersihkan gigi. Jika ingin menikmati hidup yang berkualitas di masa tua nanti, sebaiknya mulai biasakan menyikat…
Mitos atau Fakta: Tanda Garis Pada Kemasan Pasta Gigi
Sahabat Enzim– Pernahkah Anda memperhatikan gambar kotak kecil pada pasta gigi Anda? Berbentuk persegi panjang, terletak di ujung bagian bawah pasta gigi dan memiliki warna…
Gigi Kuat Buat Anak Tumbuh Optimal, Kok Bisa?
Sahabat Enzim – Siapa mengira gigi susu yang rusak bisa menyebabkan sesuatu yang sangat fatal. Seorang anak di Maryland, Amerika, meninggal dunia akibat abses gigi…
Kenali 3 Protein Bermanfaat untuk Gigi
Sahabat Enzim – Selama ini kita hanya mengenal fluoride sebagai senyawa yang baik untuk gigi. Konon menurut ahli, fluoride membuat gigi lebih kuat, mampu mengendalikan…
Cara Tepat Pilih Sikat dan Pasta Gigi Anak
Sahabat Enzim – Menggosok gigi merupakan upaya menjaga kesehatan yang mudah. Tak hanya orang dewasa, gigi anak juga patut dirawat agar pertumbuhannya tetap sehat dan…
5 Tips Jaga Kesehatan Gigi Sensitif
Sahabat Enzim – Deg-degan saat dihadapkan dengan makanan jenis tertentu? Mungkin cuma pemilik gigi sensitif yang tahu rasanya. Bagaimana tidak, nyeri gigi bisa datang tiba-tiba…
Sehat Itu Kebutuhan, Bukan Pilihan
Sahabat Enzim – “ Nenek sudah tua, giginya tinggal dua.” Begitu salah satu bait lagu anak-anak ‘Kakatua’ yang setiap anak pasti hapal. Sudah jadi anggapan umum…
Terkuak 4 Alasan Orang Suka Pakai Masker
Sahabat Enzim – Beraktivitas sambil mengenakan masker sepertinya sudah menjadi tren di kalangan masyarakat perkotaan. Lalu lalang orang-orang yang menutup hidung dan mulutnya dengan masker…
Kapan Gigi Tetap Si Kecil Mulai Tumbuh?
Sahabat Enzim – Apa yang lebih lucu dari seorang bayi kecil gendut dengan dua gigi kecil di bagian bawah mulutnya? Sahabat Dream yang baru memiliki…
4 Penyebab Air Liur Rusak
Sahabat Enzim – Air liur (saliva) memiliki banyak manfaat terutama sebagai anti-bakterial alami. Air liur yang sehat bisa menekan jumlah bakteri penyebab bau mulut, kerusakan…
Kiat Atasi Anak Sulit Sikat Gigi
Sahabat Enzim – Banyak orang tua menganggap menyikat gigi anak bukanlah hal penting. Alasannya karena gigi susu tidak permanen dan akan terganti saat menginjak remaja.…
3 Dampak yang Muncul Jika Gigi Anak Rusak
Sahabat Enzim – Kerusakan gigi tak hanya dapat terjadi pada orang dewasa. Anak-anak juga bisa mengalaminya lho Sahabat Enzim. Kerusakan gigi pada anak terjadi akibat…
Waspada 4 Efek Buruk Obat Kumur Beralkohol
Sahabat Enzim – Pemakaian obat kumur setelah menyikat gigi sangat disarankan dokter. Menyikat gigi kadang tidak cukup untuk membersihkan seluruh bagian rongga mulut. Di sinilah peran…
Rahasia Hasilkan Selfie yang Memukau
Sahabat Enzim – Melakukan swafoto atau selfie sudah menjadi kebiasaan baru yang tidak kita sadari. Untuk mendapatkan hasil yang bagus memang gampang-gampang susah. Terkadang kita…
Sahabat Enzim Sering Migrain? Cek Kebiasaan Mengunyah!
Sahabat Enzim – Jika sedang makan, coba perhatikan di mulut sebelah mana kamu mengunyah? Apakah di sebelah kiri saja, kanan saja atau kedua sisi bergantian?…
Penyebab Ngiler Saat Lihat Makanan Enak
Sahabat Enzim – Mencium harumnya masakan atau melihat makanan tertentu sering kali bikin air liur berkumpul di mulut. Kondisi ini ternyata ada penjelasannya, mencium bau…
6 Menu Lezat Perusak Gigi
Sahabat Enzim – Makanan manis sering dianggap jadi tersangka utama kerusakan gigi. Sisa makanan di gigi saat bertemu bakteri akan menghasilkan asam yang melapisi gigi…
Hati-Hati Bahaya Gigi Retak!
Sahabat Enzim – Pernahkah Anda mengunyah makanan hanya di satu sisi mulut karena menghindari rasa sakit di sisi yang lain? Jika ya, bisa jadi gigi…
Agar Si Kecil Percaya Diri di Sekolah
Sahabat Enzim – Bukan rahasia lagi bahwa pengalaman di masa kecil memiliki pengaruh besar terhadap kehidupan seseorang di masa depannya. Anak kecil yang berani tampil di…
Benarkah Obat Kumur Bikin Mulut Kering?
Sahabat Enzim – Untuk memiliki napas segar lebih lama, orang memilih menggunakan obat kumur setelah menyikat gigi, sesuai saran dokter. Namun banyak yang mengeluhkan mulut…
Jangan Panik, Lakukan Hal ini Saat Gigi Si Kecil Tanggal
Sahabat Enzim – Gigi susu anak memang akan tanggal saat gigi dewasa mulai tumbuh. Proses tanggalnya gigi biasanya terjadi saat di kecil berusia sekitar enam…
Bahaya Antiseptik di Obat Kumur
Sahabat Enzim – Obat kumur seringkali jadi pilihan untuk menyegarkan rongga mulut. Berkumur dengan cairan ini biasanya dilakukan setelah menyikat gigi dengan tujuan ingin lebih…
Usia Lanjut, Jaga Kesehatan Mulut
Sahabat Enzim – Berkurangnya aliran air ludah jadi masalah umum di antara orang lanjut usia. Mulut kering dapat disebabkan karena konsumsi obat-obatan seperti anti histamin,…
Berapa Lama Waktu Ideal Memakai Behel?
Sahabat Enzim – Ketika harus menggunakan behel, pertanyaan yang biasanya muncul adalah “ Berapa lama harus menggunakannya?” Jika kamu mencari jawabannya, mungkin akan berbeda-beda karena gigi…
Mana yang Lebih Baik: Sikat Gigi Sebelum atau Sesudah Sarapan?
Sahabat Enzim – “ Bangun tidur, ‘ku terus mandi. Tidak lupa menggosok gigi…” Ya, mungkin banyak di antara kita yang mengawali hari dengan urut-urutan seperti lagu…
Bahaya Alkohol Bisa Picu Kanker Mulut!
Sahabat Enzim – Hati-hati bagi kamu yang suka mengonsumsi minuman beralkohol. Selain dilarang agama, sebuah penelitian dari American Society of Clinical Oncology yang diterbitkan Journal…
Awas, Ini Penyebab Gusi Bengkak
Sahabat Enzim – Pernah merasakan gigi bengkak? Pasti tahu dong rasa sakitnya dan betapa tak nyaman mulut kita. Gusi bengkak biasanya diiringi dengan bau mulut…
Rajin Sikat Gigi tapi Tetap Rusak? Ini Penyebabnya
Sahabat Enzim – Hampir semua orang telah terbiasa menggosok gigi untuk menjaga kesehatan mulutnya. Namun sering kali masalah gigi seperti lubang, infeksi pada gusi, sariawan…
10 Bahaya di Balik Manisnya Gula
Sahabat Enzim – Banyak orang tahu bahwa gula tak baik bagi kesehatan, namun mereka mengabaikannya dan tetap mengonsumsi gula dalam jumlah banyak. Dilansir dari Huffington…
Cara Ampuh Jaga Kesehatan Enamel Gigi
Sahabat Enzim – Setiap manusia telah dikaruniai senyuman oleh Sang Pencipta. Selain bersyukur atas karunia itu, kita juga perlu usaha dan kerja keras untuk tetap merawat…
Waspada 3 Hal Ini Saat Sikat Gigi
Sahabat Enzim – Menyikat gigi telah jadi bagian dari kegiatan kita sehari-hari. Biasanya orang melakukannya saat mandi atau sebelum tidur. Adapula yang menunda aktivitas menyikat gigi…
Liburan Tanpa Repot Bersama Si Kecil
Sahabat Enzim – Menghabiskan akhir tahun dan liburan sekolah akan makin menyenangkan jika diisi dengan acara liburan bersama keluarga. Bepergian bersama anak berarti harus siap…
Cari Tahu Penyebab Gusimu Sering Berdarah
Sahabat Enzim – Saat menggosok gigi, ada beberapa orang justru melihat gusinya berdarah. Tak hanya itu, kadang di saat tertentu gusi mengeluarkan darah dan membengkak.…
Awali Senin Sahabat Enzim Menyenangkan dengan Cara Ini
Sahabat Enzim – Tak jarang kita sering merasa malas beraktivitas di hari Senin setelah libur akhir pekan. Benar? Hari libur biasanya dimanfaatkan sebagian besar orang…
Wajib Tahu! Ini Tahapan Proses Pertumbuhan Gigi Si Kecil
Sahabat Enzim – Sebagai orang tua, apalagi yang baru memiliki anak, pasti sudah mengenal istilah gigi susu. Namun apakah kamu paham proses pertumbuhan gigi bayi sampai…
Tetap Seru Kerja Kelompok Tanpa Bau Mulut, Begini Caranya
Sahabat Enzim –Saat kerja kelompok, berdiskusi tentu sudah jadi salah satu aktivitas yang sering dilakukan. Setiap anggota kelompok harus berani menyuarakan pendapatnya. Tapi jika aroma napasmu…
Bahan Ini Cegah Luka di Mulut Pemakai Kawat Gigi
Sahabat Enzim – Pemakai kawat gigi tentu kesal karena mulutnya sering mengalami sariawan. Luka di mulut ini karena kawat gigi bergesekan dengan lidah atau dinding…
Tak Gosok Gigi? Belasan Penyakit Ini Ancam Kesehatanmu
Sahabat Enzim – Merawat kebersihan mulut tak hanya menjaga kesehatan gigi tetapi juga seluruh tubuh. Ada 14 jenis penyakit yang muncul karena malas menggosok gigi.…
Ketahui Arti 5 Jenis Bau Mulut
Sahabat Enzim – Makan menu-menu tertentu dan malas menggosok gigi sering kali menimbulkan masalah seperti bau mulut tak sedap. Tapi, penyebab lain bau mulut bisa…
Kenali Penyakit Radang Gusi Sebelum Jadi Ompong
Sahabat Enzim – Apakah kamu mengira gigi tanggal saat usia sudah dewasa adalah sesuatu yang normal? Anggapan kamu ternyata keliru. Gigi goyah dan kemudian tanggal bisa…
Nikmati Akhir Pekan Berwarna Dengan Sahabat
Dream – Akhir pekan adalah saat yang tepat untuk bersantai. Baik dengan keluarga, maupun sahabat. Meskipun hanya dua hari, tapi kehadirannya selalu dinanti-nanti. Banyak pilihan…
Kenali Manfaat Gigi Susu untuk Anak
Sahabat Enzim – Banyak orang tua yang mengabaikan kesehatan gigi susu. Alasan mereka karena gigi susu hanya sementara, kelak akan tanggal dan berganti dengan gigi…
Efek Rutin Gunakan Obat Kumur
Sahabat Enzim – Berkumur dengan obat kumur setelah menggosok gigi memang dianjurkan oleh ahli kesehatan. Sayangnya, belum banyak orang yang rutin melakukannya karena berbagai alasan.…
Mengapa Lidah Perlu Dibersihkan Setiap Hari?
Sahabat Enzim – Gosok gigi sudah menjadi kebiasaan bagi banyak orang, namun tidak untuk membersihkan lidah yang seharusnya dilakukan setiap hari. Padahal, manfaatnya banyak sekali,…
Awas! Hindari Penyebab Radang Gusi
Sahabat Enzim – Radang gusi atau gingivitis sering kali disebut gusi berdarah. Radang ini terlihat sepele namun sebenarnya bisa berakibat fatal bila tak ditangani dengan tepat.…
Rawat Kesehatan Mulut dengan Cara Tepat
Sahabat Enzim – Merawat kesehatan gigi dan mulut tak hanya untuk membuat wajah terlihat menarik, tapi juga dapat menjaga kesehatan tubuh kita. Tahukah Sahabat Enzim, gigi…
Waspada Bahaya Gigi Retak
Sahabat Enzim – Gigi jadi salah satu bagian tubuh manusia yang terkuat. Saat meninggal, gigi merupakan bagian yang susah hancur hingga puluhan tahun. Meski demikian,…
Bahaya Tak Gosok Gigi Sebelum Tidur
Sahabat Enzim – Menggosok gigi sangat penting untuk menjaga kesehatan mulut. Tujuannya untuk menghilangkan sisa makanan agar tak membusuk dan menyebabkan kerusakan gigi. Masalah lain…
3 Jajanan Sekolah yang Selalu Dirindukan
Sahabat Enzim – Kita sering tersenyum geli saat mengingat zaman sekolah dulu. Aneka tugas yang menumpuk, kenakalan waktu remaja, hingga jajanan jadul yang mungkin saat…
4 Cara Alami Redakan Radang Gusi
Sahabat Enzim – Radang gusi sering kali disepelekan masyarakat. Banyak yang tak tahu jika kondisi ini dibiarkan, akan membuat kondisi gusi semakin parah dan pastinya mengganggu…
Cara Kreatif dan Instan Hibur Si Kecil yang Sering Murung
Sahabat Enzim – Sebagai orang tua, kita hanya ingin buah hati selalu ceria dan bahagia. Tentu saja hal ini tak mungkin selamanya terjadi. Anak harus…
Yuk, Pelajari Anatomi Gigi Kita
Sahabat Enzim – Kita perlu bersyukur kepada Allah SWT karena telah menganugerahkan gigi kuat kepada kita. Tanpa gigi, makanan selezat apapun akan sulit dinikmati. Gigi…
Pentingnya Rutin ke Dokter Gigi
Sahabat Enzim – Pergi ke dokter gigi sering kali jadi momok yang menakutkan bagi sebagian orang. Tak hanya karena peralatan medisnya yang terlihat menyeramkan, banyak…
Fakta Mengejutkan tentang Gigi Rusak Orang Dewasa
Sahabat Enzim – Gigi rusak ternyata tak hanya dialami oleh anak-anak, namun juga orang dewasa. Apa faktor penyebab rusaknya gigi orang dewasa dan solusinya? Gigi…
Pasang Gigi Palsu Biar Tak Ompong, Perlukah?
Sahabat Enzim – Punya gigi ompong, apalagi gigi seri, pasti membuat Sahabat Enzim malu menebar senyum saat berfoto bareng teman-teman. Tak hanya mengganggu penampilan, gigi…
Hati-hati! Usia Bertambah, Risiko Kena Kanker Mulut Membesar
Sahabat Enzim – Kanker mulut, jika ditangani sejak dini bisa disembuhkan. Laporan National Institute of Dental Craniofacial Research (NIDCR) dari Amerika, mencatat separuh dari penderita…
Cara merawat kesehatan Gigi dan mulut
Sahabat Enzim – Kesehatan gigi tak hanya dipengaruhi cara menyikat gigi yang benar. Mengetahui kandungan pasta gigi yang akan digunakan untuk keluarga dirumah, merupakan hal…
7 Kebiasaan Buruk yang Bisa Merusak Gigi Anak
Sahabat Enzim – Menjaga kesehatan gigi harus diterapkan sejak dini, kebiasaan buruk merusak gigi anak. Sehingga gigi anak tidak sehat berikut beberapa kebiasaan buruk yang…
Kenali 10 Penyebab Mulut Kering
Sahabat Enzim – Mulut kering memang nampak sepele, namun membuat kita malas berbicara. Tak hanya membuat tenggorokan gatal, mulut kering sering kali diiringi munculnya sariawan…
Awas! Periodontitis Ancam Nyawamu
Sahabat Enzim – Gusi merah keunguan atau bahkan berdarah sering disepelekan. Padahal ini merupakan gejala awal periodontitis atau infeksi gusi yang dapat menyebabkan kerusakan pada…
Salah Pilih Sikat Bisa Rusakkan Gigi
Sahabat Enzim – Menyikat gigi merupakan cara termudah untuk merawat kesehatan gigi. Tak hanya teknik yang tepat, pemilihan sikat juga perlu diperhatikan. Banyak orang sekadar membeli…
Xerostomia Serang Usia Lanjut, Yuk Kenali Buat Mencegahnya!
Sahabat Enzim – Air liur, selain membantu proses penyerapan makanan, juga memiliki fungsi menjaga kelembaban sekaligus membersihkan mulut kita. Pertumbuhan bakteri dan jamur pada mulut…
Awas, Gigit Kuku Sebabkan Penyakit
Sahabat Enzim – Saat merasa tertekan, sebagian orang memiliki kebiasaan buruk menggigit kuku. Padahal, banyak ahli yang menyarankan untuk meninggalkan kebiasaan ini. Menggigit kuku, memiliki…
Gigi Bungsu Tumbuh, Perlukah Operasi?
Sahabat Enzim – Hampir semua orang punya gigi bungsu. Gigi ini biasanya baru tumbuh di usia 17-21 tahun, letaknya sangat ujung yakni di rahang bawah…
Bahaya Sakit Gigi Tak Kunjung Sembuh
Sahabat Enzim – Sakit gigi sering kali dianggap sepele, banyak orang menganggap sakit gigi akan sembuh sendiri tanpa perlu periksa ke dokter. Padahal, sakit gigi…
Pasta Gigi Berbusa Tak Jamin Mulut Bersih
Sahabat Enzim – Banyak orang mengira semakin banyak busa saat menggosok gigi semakin bersih rongga mulut, busa di pasta gigi menimbulkan sensasi bersih dan kesat.…
Dari Mana Munculnya Plak di Gigi?
Sahabat Enzim – Kerusakan gigi bermula saat kebersihan rongga mulut tak terjaga. Bakteri akan bertumpuk di dalam mulut dan mengolah sisa makanan menjadi sesuatu yang lengket.…
Tak Hanya Kulit, Mulut Juga Butuh Kelembaban
Sahabat Enzim – Pernahkah Sahabat Enzim mengalami mulut terasa lengket, panas dan nafas berbau tak sedap? Jika ya, berarti kamu mengalami kondisi mulut kering. Mulut…
Benarkah Permen Karet Kuatkan Gigi?
Sahabat Enzim – Banyak orang beranggapan makan permen karet akan membuat gigi lebih kuat. Mengunyah permen karet juga dianggap lebih baik daripada mengonsumsi makanan manis.…
Plak Membandel Sebabkan Karang Gigi Anak, Perlu Dibersihkan?
Sahabat Enzim – Karang gigi merupakan lapisan keras berwarna kekuningan dan kasar yang ada pada gigi, bentuknya seperti kerak. Bila sudah parah akan berubah warna…
7 Bahan Alami Obati Sakit Gigi
Sahabat Enzim – Sakit gigi memang menyiksa. Tak hanya menganggu aktivitas sehari-hari, sakit gigi juga bisa menyebabkan penyakit yang lebih parah bahkan sampai menyerang saraf…
Ketahui Penyebab Gigi Sensitif
Sahabat Enzim – Gigi sensitif seringkali disepelekan orang. Rasa ngilu saat mengonsumsi makanan dan minuman tertentu dirasa lumrah dan dianggap biasa terjadi. Padahal, gigi sensitif…
Penyakit yang Muncul Karena Malas Sikat Gigi
Sahabat Enzim– Sifat malas sangat merugikan. Tak hanya soal pekerjaan, kemalasan juga bisa berdampak buruk pada kesehatan. Salah satunya adalah malas menyikat gigi. Banyak orang…
Mulutmu Harimaumu!
Sahabat Enzim – Kamu sulit mendapatkan teman, sudah lama menjomblo? Coba cek mulutmu. Bisa jadi itulah sumber penyebabnya selama ini. Mungkin, napas yang keluar dari…
Awas Bahaya Air Liur Kering, Bisa Bikin Pede Luntur
Sahabat Enzim – Berkurangnya aliran air ludah atau mulut kering jadi masalah umum yang dialami orang lanjut usia. Mulut kering bisa disebabkan banyak hal seperti…